Tambahkan Import Komponen Baru Sesama Scalev

βœ… Submitted

image

Selagi menunggu Fitur Storefront dan Marketplace Themes yang sedang di kerjakan oleh Scalev Team.

Apakah bisa dibuatkan fitur Import Komponen external saja seperti import Navbar, Footer, Pricing Table, dll ? Sama seperti saat import Landing Page Sesama Scalev dari para Template Kreator yang lagi trend penggunaan nya.

Fitur ini akan dapat mempercepat proses produksi LP, karena semua komponen nya bisa di import dari banyak nya pilihan template yang ada di market.

Sejalaninka

1 month ago

Activity
Scalev

Kurang paham maksudnya...

Boleh minta tolong dijelasin dalam bentuk video gak?

0    1 month ago    Reply

Comment must be at least 20 characters.
Cancel
Sejalaninka

Contoh nya seperti ini.
https://untitled-ui-webflow-library.webflow.io/

Mungkin saya belum bisa jelasin dalam bentuk video. Namun saya coba generate penjelasan yang lebih baik dengan menggunakan AI

Saya ingin menambahkan fiturΒ Import Komponen ExternalΒ pada sebuah platform SaaS web builder, seperti Scalev, yang memungkinkan pengguna untuk mengimpor komponen-komponen individual (seperti Navbar, Footer, Pricing Table, dll) dari template yang sudah ada di pasar. Fitur ini bertujuan untuk mempercepat proses produksi Landing Page (LP) dengan memungkinkan pengguna untuk memilih dan menggabungkan komponen-komponen dari berbagai template yang tersedia, tanpa harus mengimpor seluruh halaman.

Detail Request:

  1. Fitur Import Komponen External:

    • Pengguna dapat mengimpor komponen tertentu (seperti Navbar, Footer, Pricing Table, dll) dari template LP Scalev yang sudah ada.

    • Komponen-komponen ini bisa berasal dari berbagai template yang dibuat oleh kreator template LP Scalev di pasar.

  2. Tujuan:

    • Mempercepat proses pembuatan Landing Page (LP) dengan memungkinkan pengguna untuk memilih dan menggabungkan komponen-komponen yang sudah ada.

    • Memberikan fleksibilitas lebih kepada pengguna untuk menyesuaikan desain LP tanpa harus membuat komponen dari awal.

  3. Manfaat:

    • Efisiensi waktu: Pengguna tidak perlu membuat komponen dari nol.

    • Variasi desain: Pengguna dapat memilih dari banyak komponen yang sudah ada di pasar.

    • Konsistensi: Pengguna dapat menggunakan komponen yang sudah teruji dan populer di kalangan kreator template.

Contoh Implementasi:

  • Navbar: Pengguna dapat mengimpor Navbar dari template nya Mba Intan.

  • Footer: Pengguna dapat mengimpor Footer dari template Mas Fadli.

  • Pricing Table: Pengguna dapat mengimpor Pricing Table dari template Buatan Saya.

  • Kombinasi: Pengguna dapat menggabungkan komponen-komponen ini menjadi satu Landing Page yang kohesif.


Gimana jika.
Ga cuma import Landing Page utuh dari Sesama Scalev saja.

image.png

Namun juga bisa Import Komponen langsung dari file template LP yang hanya ada komponen khusus tertentu
image.png

Adakah user yang cuma butuh Navbar nya saja ? Atau element tertentu saja, tanpa perlu beli dan import keseluruhan template LP Utuh.

https://web.allera.id/template-storefront-merche
image.png



https://web.allera.id/template-storefront-ikea

Screenshot 2025-03-22 145753.png


https://web.allera.id/template-storefront-kokuluparfum

Screenshot 2025-03-22 145641.png

image.png


https://web.allera.id/template-storefront-erigo

Screenshot 2025-03-22 145653.png


Screenshot 2025-03-22 145709.png


Semoga paham, yaa.
Jika masih belum paham, gapapa. nanti saya buatin video nya juga. hehehee
Makasii.

1    1 month ago    Reply

Comment must be at least 20 characters.
Cancel
Scalev

@Insan Khamil:

Oh jadi importnya, import komponen tertentu pada suatu LP doang...
Saya paham terkait requestnya sekarang (saya PM nih yang bales).

Saya akan tengok lagi request ini, ketika ternyata banyak yang ngevote request ini.
Selama masih dikit votenya, anggep aja request ini hanya diapprove. Tidak masuk ke daftar antrian yang akan mau dikerjakan.

Sip.

0    1 month ago    Reply

Comment must be at least 20 characters.
Cancel
One vote